Satgas BLBI Sita Aset Obligor di Jabar dan Jatim Senilai Rp26 Miliar
JAKARTA, iNews.id - Satuan Tugas Penanganan Hak Tagih Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (Satgas BLBI) kembali melakukan upaya penanganan aset properti dalam rangka penyelesaian...